Coba Cek, Ketahui Arti Warna Tutup Botol Air Mineral
Coba Cek, Ketahui Arti Warna Tutup Botol Air Mineral --freepik
Kandungan mineralnya biasanya lebih tinggi dibandingkan air mineral biasa.
Dan biasanya pada kemasan air mineral dengan tutup hijau akan terdapat informasi tentang kandungan mineral dan lokasi sumber air tersebut.
3. Putih
Tutup botol air minum mineral yang berwarna putih dapat menandakan jika air dalam kemasan tersebut diperoleh dari air pipa yang ditampung dan diolah terlebih dahulu.
Biasanya, air ini sudah mengandung mineral tambahan.
BACA JUGA:Memanfaatkan Daging Buah Nangka yang Tidak Dikonsumsi Jadi Pupuk Cair, Begini Cara Buatnya
4. Merah
Warna merah pada tutup botol minuman ini akan dijumpai pada air mineral yang berkarbonasi atau berperisa.
5. Kuning
Warna kuning pada tutup botol mineral yang ditemukan,bisa menunjukkan air mineral dengan rasa tertentu atau air mineral yang diperkaya dengan vitamin dan mineral.
Perlu diingat kembali jika ini hanya informasi umum, dan arti warna tutup botol bisa saja berbeda-beda tergantung pada merek dan negara.
Dan untuk memastikan arti warna tutup botol, sebaiknya kamu memperhatikan informasi pada label kemasan air mineral yang dibeli ya.
BACA JUGA:9 Manfaat Kacang Arab Bagi Kesehatan, Sumber Mineral Penting
Karena memilih air mineral berdasarkan warna tutup botol tidak dapat kamu jadikan patokan utama untuk menentukan mana yang "lebih baik".
Dan setiap jenis air mineral umumnya akan memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing, dan kebutuhan setiap orang berbeda.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber