Olahraga di Rumah: 5 Latihan Kardio Tanpa Alat yang Efektif untuk Gaya Hidup Modern
Ingin tetap bugar di rumah tanpa alat olahraga? 5 latihan kardio tanpa alat yang simpel dan efektif--freepik.com/stockking
BACA JUGA:3 Jenis Olahraga yang Cocok untuk Penderita Obesitas, Ayo Bergerak!
3. Mountain Climbers
Pengen olahraga kardio yang bikin jantung kamu berpacu cepat? Mountain climbers bisa jadi pilihan yang tepat.
Latihan ini menargetkan otot inti, bahu, dan kaki, serta membantu membangun kekuatan sambil membakar kalori.
Cara melakukan mountain climbers:
• Mulai dengan posisi plank, pastikan bahu kamu sejajar dengan pergelangan tangan.
• Gerakkan satu lutut ke arah dada, lalu kembalikan ke posisi awal.
• Gantian dengan lutut yang satunya, seperti gerakan lari cepat di tempat.
• Lakukan secara bergantian secepat mungkin selama 30 detik hingga 1 menit.
Mountain climbers melatih ketahanan tubuh dan meningkatkan kebugaran kardiovaskular, cocok banget buat kamu yang ingin workout singkat tapi efektif.
BACA JUGA:Jangan Malas Olahraga! Ini 6 Latihan Kebugaran untuk Kesehatan Jantung
BACA JUGA:Tips dan Cara Menangani Keram Otot atau DOMS Setelah Berolahraga, Salah Satunya Tetap Bergerak Aktif
4. High Knees
Latihan high knees adalah cara cepat buat membakar kalori dan meningkatkan detak jantung dalam waktu singkat.
Selain itu, gerakan ini juga membantu melatih otot paha dan meningkatkan keseimbangan tubuh.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: