Ngantuk Saat Puasa? Ini Cara Efektif Agar Puasa Tidak Mengganggu Produktivitas

Ngantuk Saat Puasa? Ini Cara Efektif Agar Puasa Tidak Mengganggu Produktivitas --freepik.com
RAKYATBENGKULU.COM - Berpuasa di bulan Ramadan adalah ibadah yang penuh berkah.
Namun tantangan seperti rasa kantuk di siang hari sering kali menjadi masalah yang dialami banyak orang.
Kondisi ini wajar terjadi karena tubuh tidak mendapatkan asupan makanan dan minuman di siang hari.
Termasuk akibat perubahan pola tidur akibat sahur dan tarawih.
Rasa kantuk berlebihan bisa mengganggu produktivitas, terutama bagi mereka yang bekerja atau belajar selama bulan puasa.
BACA JUGA:4 Tips Berpuasa agar Tetap Sehat ala Dokter Tirta, Tetap Fit & Enerjik!
BACA JUGA:7 Tips Menggoreng Kerupuk Anti Bantat, Mengembang Sempurna
Namun, Anda tidak perlu khawatir!
Ada beberapa cara efektif yang bisa dilakukan agar tetap segar dan terhindar dari kantuk selama berpuasa.
Berikut beberapa tips praktis yang bisa Anda terapkan.
1. Tidur yang Cukup dan Berkualitas
Salah satu penyebab utama rasa kantuk saat puasa adalah kurang tidur.
Banyak orang mengurangi waktu tidur karena bangun dini hari untuk sahur atau mengikuti salat tarawih di malam hari.
Oleh karena itu, menjaga kualitas tidur sangat penting untuk mengurangi rasa kantuk di siang hari.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: