Minumlah segelas air putih sebelum makan, hal ini dikarenakan air putih dapat membantu mengurangi asupan makanan.
22. Mengonsumsi Makanan Rendah Kalori Tetapi Tinggi Nutrisi
Pilih makanan yang rendah kalori tapi tinggi nutrisi, seperti sayuran hijau, buah-buahan, dan protein tanpa lemak.
BACA JUGA:5 Gudang Tambang Emas Utama Dunia, Salah Satunya Berada di Indonesia
23. Hindari Makanan Tinggi Lemak Trans
Lemak trans dapat meningkatkan risiko penyakit jantung dan penambahan berat badan.
24. Berpikir Positif
Miliki sikap yang positif terhadap proses penurunan berat badan kamu dan fokus pada tujuan jangka panjang.
25. Jangan Langsung Menghindari Lemak
Meskipun lemak sering dihindari dalam program penurunan berat badan, pilih lemak sehat seperti lemak tak jenuh tunggal dan tak jenuh ganda yang ditemukan dalam kacang-kacangan, biji-bijian dan ikan.
BACA JUGA:Masjid Jamik Inggris adalah Bekas Gereja dan Sinagog, Uniknya ! Khutbah Jum’at 3 Bahasa