Biji labu juga berguna baik dalam mengatasi cacingan pada anak karena mengandung curcubittachin yang berguna baik dalam melemahkan parasit tersebut.
Dengan cara menyuruh anak mengkonsumsi biji labu langsung atau dapat juga dijadikan campuran pada yoghurt dan juga madu Anda dapat memblendernya agar anak dapat mengkonsumsi makanan tersebut.
BACA JUGA:Ingin Rambut Auto Sehat dan Berkilau? Lakukan Langkah Benar Keramas Rambut Berikut Ini
4. Delima
Delima juga berguna baik dalam membasmi cacingan pada anak karena mengandung punicine zat yang sangat beracun bagi parasit sehingga dapat lenyap dengan seketika.
Anda dapat menjadikan delima sebagai jus atau menyuruh anak mengkonsumsi buah tersebut agar mendapatkan manfaat yang baik dalam membasmi cacingan pada anak.
5. Kelapa
Apapun yang berasal dari kelapa ini baik itu daging, air, dan juga minyaknya juga berguna baik untuk membasmi cacingan pada anak karena senyawa yang terdapat di dalamnya beracun bagi parasit tersebut.
Dengan rutin mengkonsumsi kelapa anak Anda akan bebas dari bahaya penyakit cacingan apalagi dengan mengkonsumsi daging kelapa dipercaya baik untuk kesehatan tubuh anak.
BACA JUGA:Waspada Penyakit Ternak saat Anomali Cuaca, Ini Imbauan untuk Para Peternak di Bengkulu
6. Wortel
Wortel merupakan makanan kelinci yang ternyata berguna baik untuk membasmi parasit yang dapat mengganggu aktivitas anak tersebut karena Wortel mengandung vitamin A yang tinggi.
Cukup dengan menggunakannya sebagai bahan makanan sebagai salah satu bahan sup akan membuat anak lebih menyukai mengkonsumsi sayuran berwarna orange tersebut.
7. Kunyit
Kunyit merupakan rintangan yang berguna baik untuk kesehatan tubuh karena banyak sekali kandungan senyawa di dalamnya termasuk bersifat anti parasit dan juga dapat membunuh seluruh sel telur yang menyebabkan parasit tersebut tumbuh.
Dengan cara masukkan kunyit menjadi bahan makanan anak agar anak dapat mengkonsumsinya dengan baik secara senang dan mendapatkan manfaat dari kunyit tersebut.