HONDA

9 Mitos Diabetes yang Perlu Diluruskan, Jangan Salah Paham Lagi

9 Mitos Diabetes yang Perlu Diluruskan, Jangan Salah Paham Lagi

Jangan salah paham lagi, ini 9 mitos diabetes yang perlu diluruskan.--freepik.com/ freepik

Penderita diabetes diperbolehkan untuk mengonsumsi gula adalah kurang dari 50 gram atau setara dengan 4 sendok makan per hari.


Diabetes adalah penyakit metabolik yang disebabkan oleh tingginya kadar gula darah di dalam tubuh yang tidak dapat disepelekan.--freepik.com/ freepik

2. Produk Bebas Gula Sama dengan Tanpa Kalori

Banyak orang beranggapan bahwa asupan “bebas gula” berarti tidak memiliki kandungan kalori sama sekali di dalamnya.

Faktanya, hal tersebut tidak berlaku pada semua jenis makanan.

Biskuit  "bebas gula" ternyata mengandung karbohidrat, dan ini dapat membuat kadar gula darah meningkat.

3. Terbagi Menjadi Diabetes Kering dan Basah

BACA JUGA:5 Manfaat Labu Kuning, Kandungan Gizinya Baik untuk Kesehatan, Cegah Diabetes dan Bantu Diet

Diabetes sering kali dibagi menjadi dua jenis, yaitu diabetes basah dan kering.

Padahal, jenis diabetes yang tepat secara medis adalah diabetes tipe 1, diabetes tipe 2, diabetes pada kehamilan dan diabetes tipe lain atau diabetes sekunder.

4. Bukan Masalah Besar

Individu yang menganggap bahwa penyakit diabetes bukanlah masalah besar, adalah paham yang keliru.

Diabetes merupakan penyakit berbahaya dan harus segera ditangani dengan tepat agar tidak menyebabkan berbagai macam komplikasi serius dan fatal.

Pasalnya, diabetes merupakan satu dari delapan penyakit utama yang menyebabkan kematian pada orang dewasa.

BACA JUGA:Sakit Kepala Migrain atau Vertigo? Ketahui Perbedaannya Agar Tidak Salah Penanganan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: