Pengawasan Obat dan Makanan, Kabupaten dan Kota di Jawa Timur Rp13 Miliar: Ini Rinciannya
Pengawasan Obat dan Makanan, Kabupaten dan Kota di Jawa Timur Rp13 Miliar: Ini Rinciannya--peri/rakyatbengkulu.com
BACA JUGA:7 Fitur Tersembunyi iPhone yang Bikin Bateraimu Awet dan Tahan Lama
Sedangkan kabupaten yang masih mendapatkan pagu dana BOK pengawasan obat dan makanan, namun paling kecil adalah Kota Madiun.
Kota Madiun ini hanya diberikan pemerintah pusat dana BOK pengawasan obat dan makanan sejumlah Rp305 juta.
Disusul terkecil kedua didapatkan Kabupaten Sampang, dengan pagu dana hanya sebesar Rp317 juta.
Dan terkecil ketiga mendapatkan dana BOK pengawasan obat dan makanan, adalah Kabupaten Sidoarjo.
BACA JUGA:Resep Masakan Bagar Hiu Khas Bengkulu yang Wajib untuk Dicoba
Dana BOK yang diberikan kepada Kabupaten Sidoarjo sejumlah Rp328 juta.
Berikut ini rincian dana BOK pengawasan obat dan makanan tahun 2024 yang didapatkan masing-masing kabupaten dan kota di Provinsi Jawa Timur:
Kabupaten Ponorogo Rp618.831,000
Kota Malang Rp565.344,000
Kabupaten Ngawi Rp564.401,000
Kabupaten Nganjuk Rp556.036,000
Kota Probolinggo Rp555.101,000
Kabupaten Blitar Rp542.101,000
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: