
Lempuk durian diklaim sebagai makanan atau camilan terlezat yang terbuat dari buah durian asli.
Rasanya manis, gurih dan memiliki tekstur lembut dengan aroma khas dari buah durian. Lempuk durian juga sering dijadikan oleh-oleh bagi wisatawan yang berkunjung ke daerah Bengkulu.