4 Masjid Madinah yang Bukan di Arab Saudi, Nomor Dua Sebelumnya sebagai Gereja Baptis

Sabtu 02-03-2024,08:46 WIB
Reporter : Peri Haryadi
Editor : Marsal Abadi

BACA JUGA:Terbaru ! 4 Model Bangunan Rumah Idaman dengan Desain Rumah Modern Minimalis

4.Madinah Mosque Sheffield


Madinah Mosque Sheffield, adalah salah satu dari 4 Masjid Madinah yang Bukan di Arab Saudi--DOK/RB

Keempat adalah Madinah Mosque Sheffield (MMS) sering disingkat Masjid Madinah atau Madinah Mosque. 

MMS yang merupakan Masjid Madinah yang bukan di Arab Saudi dikenal juga sebagai Wolseley Road Mosque.

Masjid pertama di Sheffield dengan posisinya di 24 Wolseley Road, Sheffield, South Yorkshire, Inggris. 

BACA JUGA:7 Model Tiang Teras Rumah Minimalis dan Modern, Rekomendasi untuk Hunian

BACA JUGA:7 Model Teras Rumah Minimalis yang Bikin Kamu Betah Bersantai di Depan Rumah

Dapat menampung 2.300 jamaah dan memiliki 19 ruangan yang berfungsi sebagai madrasah. Tersedia juga perpustakaan.**

Kategori :