Paman Ii Digadang-gadang Jadi Pendamping Kuat Petahana di Pilkada Bengkulu Selatan 2024

Jumat 31-05-2024,08:42 WIB
Reporter : Hendri Saputra
Editor : Febi Elmasdito

Kalau kembali dihubungkan dengan nama Li Sumirat Mersyah.

Partai Golkar dapat berkoalisi dengan Partai Nasdem.

Dengan berkoalisinya Partai Nasdem dan partai Golkar bisa untuk mengusung nama Gusnan Mulyadi dan Ii Sumirat Mersyah.

BACA JUGA:Kapolda Bengkulu Gelar Bulan Bakti Ramadhan, Berikan Ratusan Paket Sembako pada Masyarakat

BACA JUGA:Tunggakan Pelanggan Listrik di Kabupaten Ini Bikin PLN Merugi Rp 1 Miliar Lebih, Berikut Rinciannya

Meskipun demikian Gusnan Mulyadi mengungkapkan dirinya belum mendeklarasikan secara resmi siapa yang akan mendampingi dirinya nanti.

"Adapun semua bisa saja terjadi karena politik ini berjalan dan segala kemungkinan bisa terjadi," tutup Gusnan.

Diketahui peta Pilkada kabupaten Bengkulu Selatan ini tidak hanya mengarah kepada 1 nama Incumbent.

Dimana masih ada nama lain yang potensial dan akan maju pada Pilkada kabupaten Bengkulu Selatan.

BACA JUGA:12 Rumah Warga Rusak Akibat Gempa 5,6 Magnitudo, Berikut Data Kerusakan Infrastruktur di Bengkulu Selatan

BACA JUGA:Gempa Bengkulu Skala 5.6 Magnitudo Merusak 1 Rumah Warga Bengkulu Selatan, Begini Kondisi Terkini

Diketahui nama Gusman Fahrizal menjadi bakal calon paling serius pada saat ini.

Kemudian disusul Dewi Sartika, Reskan Efendi, Yevri Sudianto, Barli Halim hingga Rifa’i Tajuddin.

Akan tetapi dari nama-nama tersebut belum memiliki potensi wakil.

Diungkapkan Gusman Fahrizal untuk saat ini pihaknya masih melakukan survei.

BACA JUGA:Oknum Guru Cabul Tak Cuma Dipenjara, Terbukti Bersalah Bakal Dipecat

Kategori :