3 Resep Masakan Sederhana Berbahan Pepaya Muda, Dijamin Enak dan Lezat

Senin 22-07-2024,20:20 WIB
Reporter : Apriyan Doni
Editor : Febi Elmasdito

- Minyak untuk menumis

 Bumbu Halus:

- 4 siung bawang putih

- 5 butir bawang merah

- 2 cm kunyit, bakar sebentar

- 2 cm jahe

- 1 sdt terasi, bakar sebentar

Cara membuat:

BACA JUGA:3 Resep Sayur Lodeh yang Enak dan Lezat, Wajib Coba Buat di Rumah untuk Hidangan Keluarga

BACA JUGA:Aneka Resep Masakan Rumahan yang Praktis, Cocok untuk Lauk Pendamping

- Tumis semua bumbu halus dengan sedikit minyak sampai harum dan matang.

- Kemudian masukkan serai, daun salam, daun jeruk, dan lengkuas. Tumis sebentar hingga harum.

- Masukkan potongan tempe dan tahu. Aduk rata dan tumis sebentar.

- Selanjutnya tuangkan santan encer dan santan kental ke dalam wajan. Masak dengan api sedang sampai mendidih sambil sesekali diaduk.

- Masukkan potongan pepaya muda, cabai merah, dan cabai hijau. Aduk rata dan masak hingga pepaya muda matang dan bumbu meresap.

- Tambahkan garam dan gula secukupnya sesuai selera. Aduk rata dan masak sebentar lagi sampai bumbu meresap dan sayur lodeh pepaya siap disajikan.

Kategori :