HONDA

Pentingnya Menjaga Kesehatan Menjelang Bulan Puasa, Lakukan 6 Tips Berikut Ini

Pentingnya Menjaga Kesehatan Menjelang Bulan Puasa, Lakukan 6 Tips Berikut Ini

Pentingnya Menjaga Kesehatan Menjelang Bulan Puasa, Lakukan 6 Tips Berikut Ini--Foto: Freepik.com/Freepik

1. Mulai minum lebih banyak air putih dari sekarang untuk mencegah dehidrasi saat puasa.

2. Kurangi asupan kafein dan rokok yang bisa menyebabkan sakit kepala dan gejala penarikan saat puasa.

BACA JUGA:7 Menu Sahur Telur Dadar Simple untuk Puasa : Inspirasi Mudah dan Bergizi

BACA JUGA:Cegah Badan Lesu! 5 Cara Mengatur Waktu Tidur di Bulan Puasa

3. Perbanyak konsumsi protein dan serat yang bisa memberi energi dan rasa kenyang lebih lama.

4. Jangan makan berlebihan, tetapi atur jadwal dan porsi makan yang seimbang dan bergizi.

5. Tetap olahraga, tapi pilih waktu dan jenis olahraga yang tepat agar tidak lemas.

6. Tidur cukup, jangan bergadang, dan hindari stres agar tubuh tetap bugar dan imun kuat.

Nah, itulah beberapa tips yang bisa kamu lakukan untuk menjaga kesehatan sebelum puasa.

BACA JUGA:Tetap Bugar, 7 Tips Puasa di Hari Pertama Agar Tetap Semangat

BACA JUGA:Es Timun Suri untuk Buka Puasa, Bisa Turunkan Risiko Anemia dan Menyehatkan Tulang

Perlu diingat selain sebagai ibadah dan kewajiban saat bulan Ramadhan, ternyata berpuasa juga memberikan manfaat potensial untuk kesehatan tubuh.

Dibawah ini adalah beberapa manfaat kesehatan untuk tubuh dari melakukan puasa, yakni:

1. Penurunan berat badan

Puasa dapat membantu menurunkan berat badan dengan membatasi asupan kalori dan merangsang pembakaran lemak.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: