HONDA

Miliki Jantung Sehat, Kenali 7 Pantangan Penderita Jantung Bengkak yang Harus Diketahui

Miliki Jantung Sehat, Kenali 7 Pantangan Penderita Jantung Bengkak yang Harus Diketahui

Kenali 7 pantangan penderita jantung bengkak yang harus diketahui untuk miliki jantung sehat.--freepik.com/ freepik

Tips Gaya Hidup Sehat Bagi Penderita Jantung Bengkak

Selain menjahui daftar pantangan di atas, penting bagi penderita jantung bengkak menerapkan gaya hidup sehat untuk mencegah masalah jantung yang memperburuk keadaan.

Berikut rekomendasi gaya hidup sehat untuk penderita penyakit jantung bengkak:

- Berolahraga secara rutin.

- Menjaga berat badan ideal.

- Menerapkan pola makan sehat dan mencukupi asupan gizi.

BACA JUGA:Penting, 3 Cara Mengolah Santan Agar Tidak Membahayakan Kesehatan

- Mengelola stres dengan cara berolahraga seperti meditasi, yoga, atau melakukan hobi sehat lainnya.

Lantas, apakah penyakit jantung bengkak bisa sembuh dengan cara di atas?

Jawabannya adalah iya, jantung bengkak bisa sembuh apabila dilakukan penanganan yang tepat dan tentunya harus menghindari faktor-faktor pencetus.

Seperti mengonsumsi lemak, gula, dan garam berlebih yang dapat meningkatkan risiko dan memperburuk jantung bengkak.

Itulah 7 pantangan penderita jantung bengkak yang wajib diketahui.

Dengan menghindari pantangan tersebut diatas, penderita dapat melindungi dan menjaga kesehatan jantung.

Semoga bermanfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: