BANNER KPU
HONDA

3 Resep Brownies Enak dan Gampang Dibuat, Cocok untuk Camilan Saat Santai

3 Resep Brownies Enak dan Gampang Dibuat, Cocok untuk Camilan Saat Santai

3 Resep Brownies Enak dan Gampang Dibuat, Cocok untuk Camilan Saat Santai--Instagram.com/ kuemadamevi

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - 3 Resep Brownies Enak dan Gampang Dibuat, Cocok untuk Camilan Saat Santai.

Brownies dapat menjadi camilan yang melezatkan untuk keluarga. Kue brownies juga sangat cocok dijadikan teman saat minum kopi atau teh.

Brownies dibagi menjadi 2 yaitu brownies kukus dan ada juga brownies panggang.

Bila Anda ingin mencoba untuk membuat kue brownies di rumah, maka berikut ini ada beberapa resep yang bisa Anda coba, yakni:

BACA JUGA:4 Ide Resep Tumis Kangkung yang Menggugah Selera

1). Resep Brownies Ketan Hitam

Bahan-Bahan A:

- 250 gram tepung ketan hitam, diayak.

- 20 gram cokelat bubuk, diayak.

Bahan-Bahan B:

- 100 gram dark chocolate, lelehkan.

- 200 ml minyak sayur.

Bahan-Bahan C:

- 6 butir telur.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: