HONDA

5 Manfaat Wedang Jahe Bagi Kesehatan dan Menjaga Daya Tahan Tubuh

5 Manfaat Wedang Jahe Bagi Kesehatan dan Menjaga Daya Tahan Tubuh

Bukan cuma menjaga daya tahan tubuh, ini 5 manfaat wedang jahe bagi kesehatan.--freepik

BACA JUGA:8 Langkah Penting dalam Perawatan Bibit Kelapa Sawit Selama Musim Kemarau

Vitamin tersebut yang menjadikan wedang jahe memberikan manfaat dalam melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas.

Kamu bisa menjadikan wedang jahe sebagai salah satu solusi dalam menjaga daya tahan tubuh. 

2. Meredakan mual

Bagi kamu yang kerap mengalami mual, coba mengonsumsi wedang jahe untuk mengurangi rasa mual tersebut.

Wedang jahe mampu meredakan mual akibat kemoterapi, perut kembung, serta mabuk perjalanan. 

Manfaat wedang jahe yang diperoleh ini dari kandungan kedua senyawa alami di dalamnya, yaitu gingerol dan shogaol.

BACA JUGA:Jus Nanas dan Jahe Bagus untuk Membersihkan Usus, Begini Caranya

BACA JUGA:6 Manfaat Air Jahe dan Lemon, Salah Satunya dapat Menghidrasi Tubuh

Kedua senyawa tersebut memiliki kemampuan dalam mengurangi rangsangan mual dari otak dan mencegah mual dalam jangka panjang.

3. Mengurangi risiko terkena penyakit jantung

Manfaat wedang jahe lainnya yaitu mengurangi risiko terkena penyakit jantung.

Mengonsumsi wedang jahe secara rutin, dapat menjadikan jantung terlindungi dari berbagai penyakit.

Keberadaan kandungan gizi dalam wedang jahe dapat mengurangi peradangan dalam pembuluh darah jantung dan mencegah penumpukan plak di pembuluh darah. 

BACA JUGA:Cara Merawat Akar Rambut dengan Ramuan Jahe dan Minyak Kemiri

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber