Pahami 9 Tips Berpuasa Sehat dan Aman Bagi Lansia, Hindari Kafein
Pahami 9 tips berpuasa sehat dan aman bagi Lansia, sebaiknya hindari kafein.--freepik.com/ freepik
8. Olahraga
Jika memungkinkan, ajak lansia melakukan kegiatan fisik ringan, seperti berjalan kaki.
Olahraga ringan bagus untuk menjaga kebugaran.
9. Pastikan tetap menjalani perawatan
Pastikan mereka juga tetap mengonsumsi obat-obatan yang telah direkomendasikan oleh dokter.
Terutama bagi para lansia yang menderita penyakit kronis, jangan lupa periksa kesehatan secara rutin.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: