Kajian Islam Ustadz Adi Hidayat: Mau Lebaran Telepon Allah, Bagaimana Caranya?
Kajian Islam Ustadz Adi Hidayat : Mau Lebaran Telfon Allah, Bagaimana Caranya?--youtube/ustadz adi hidayat official
BACA JUGA:Bahas Soal Praktik Santet Bersama Ustadz Felix, Atta Halilintar dan Mantan Dukun Ria Puspita
Sampai kapan pun semua yang menjadi kebenaran Islam terjaga sempurna meskipun berbeda jaman.
Termasuk dalam awal penetuan Ramadhan dan awal penentuan Idul Fitri semuanya kita dapatkan petunjuknya, mendapatkan ajarannya yang terjaga dari dahulu hingga sekarang yang disebut dengan Isnad.
Isnad atau Sanad itu adalah silsilah sesuatu yang terjaga dengan terverifikasi, tersambung dan transmisinya dari mulai penyampai pertama yang mencontohkan dan meneladani kepada kita semua, Rasulullah SAW.
Sosoknya ada, ajarannya ada dari dahulu hingga sekarang terjaga dengan baik. Kalau tidak ada pola penjagaan Isnad ini maka setiap orang bebas untuk berkreativitas dan ingin mengatakan apa yang dia kehendaki.
BACA JUGA:Bahas Soal Praktik Santet Bersama Ustadz Felix, Atta Halilintar dan Mantan Dukun Ria Puspita
Berikut apa yang dia inginkan itulah yang menjaga Islam tetap istimewa.
Ustadz Adi Hidayat berkata, "tidak ada yang kreativ menjadikan shalat subuh dari 2 rakaat menjadi 3 rakaat, tidak ada, semuanya teratur."
Begitupun ketika kita ingin memasuki bulan suci Ramadhan, ada 2 tata caranya yakni yang ingin mudah melihat dari titik-titik yang ditentukan itulah namanya rukyat, kapan hilal muncul setelah matahari tenggelam.
Jika punya kemampuan cara kedua ini anda bisa menghitungnya, diukur, dilihat dan dicek penanggalan-penanggalan yang terukur, itulah yang dinamakan cara hisab sehingga 2 itu cara dalam menentukannya.
BACA JUGA:Kajian Islam Ustadz Abdul Somad, Benarkah Sulit Dapat Anak Karena Dosa?
Kalau dahulu orang menggunakan rukyat dalam menentukan waktu shalat, saat ini sudah menggunakan cara hisab dalam menentukan waktu shalat, hal tersebut diungkapkan oleh Ustadz Adi Hidayat.
Ustadz Adi Hidayat mengatakan, "dua-duanya ada dalilnya untuk menentukan tatacara juga ditemukan dalam hadist-hadistnya".
Hal-hal yang muncul selain itu adalah bid'ah sehingga itu tidak diperbolehkan dalam Islam.
Ustadz Adi Hidayat mengatakan bid'ah dimunculkan karena suatu kehendak dan keinginan semata diluar pakem yang sudah ditetapkan, bila ini tidak diatasi maka setiap orang bisa berkreasi yang tidak diperbolehkan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: