Beberapa Manfaat Kesehatan Ikan Gabus Beserta Kandungan Gizinya
Kandungan gizi serta beberapa manfaat kesehatan ikan gabus.--dokumen/rakyatbengkulu.com
Kombinasi dari berbagai nutrisi ini menjadikan ikan gabus sebagai pilihan makanan yang sehat dan bergizi, baik untuk anak-anak yang sedang dalam masa pertumbuhan.
BACA JUGA:Hobi Berbuah Cuan, Ini 8 Tips Merawat Ikan Cupang agar Cepat Besar dan Punya Warna Cantik
Ataupun untuk orang dewasa yang membutuhkan asupan nutrisi yang baik untuk menjaga kesehatan tubuh.
Ikan gabus juga memiliki berbagai manfaat kesehatan bagi manusia.
Karena kandungan nutrisinya yang kaya, berikut ini adalah beberapa manfaat kesehatan utama dari ikan gabus antara lain:
1. Membantu Penyembuhan Luka
Kandungan albumin yang tinggi dalam ikan gabus membantu mempercepat proses penyembuhan luka, baik luka luar maupun luka dalam pasca-operasi.
BACA JUGA:Berkah Penjual Ikan Cupang di Festival Muharam
BACA JUGA:Ikut Antre Ikan Bandeng Gratis DKP Provinsi Bengkulu, 2 Handphone Yurini Hilang
Albumin juga penting untuk mempertahankan volume darah dan memperbaiki jaringan yang rusak.
2. Meningkatkan Massa Otot
Protein dalam ikan gabus membantu membangun dan memperbaiki jaringan otot.
Hal ini sangat bermanfaat bagi orang yang sedang dalam proses pemulihan setelah cedera atau operasi.
Serta bagi atlet yang membutuhkan asupan protein tinggi untuk mendukung latihan intensif.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: