HONDA

Viralnya Plant-Based Diet: Manfaat dan Tips Menjalani Pola Makan Berbasis Tumbuhan

Viralnya Plant-Based Diet: Manfaat dan Tips Menjalani Pola Makan Berbasis Tumbuhan

Temukan kenapa plant-based diet makin viral dan cocok buat gaya hidup sehat. tips menjalani pola makan berbasis tumbuhan--freepik.com/freepik

Selain enak, biasanya tampilannya juga estetik banget!

BACA JUGA:Diet Saat Puasa: Tips Mudah Menurunkan Berat Badan dan Tetap Sehat

BACA JUGA:Viral di Tiongkok! Ini Dia Metode Diet Ala Liu Yifei yang Bikin Penasaran

3. Simpan Snack Sehat

Kadang kamu mungkin merasa lapar di antara jam makan. 
Supaya nggak tergoda ngemil snack nggak sehat, siapkan snack berbasis tumbuhan, seperti kacang-kacangan, buah kering, atau granola.

4. Buat Meal Plan

Biar nggak bingung, coba bikin meal plan untuk seminggu. 
Susun menu makanan berbasis tumbuhan yang variatif dan sesuai selera.

Ini juga membantu kamu lebih disiplin dalam menjalani pola makan plant-based.

BACA JUGA:Ikut Program Diet, Ganti Cemilan dengan Yogurt, Biskuit Gandum dan Kacang Sangrai

BACA JUGA:Diet, Tapi Setiap 1 Jam Bisa Makan? Ini Dia Tips Diet Kenyang Ala Dewi Hughes

5. Cari Teman Seperjuangan

Biar lebih semangat, ajak teman atau keluarga untuk sama-sama menjalani plant-based diet. 

Bisa saling dukung dan berbagi tips biar nggak cepat bosan!

Plant-based diet bukan sekadar tren sementara, tapi gaya hidup yang bisa membawa banyak manfaat bagi kesehatan dan lingkungan.

Dengan banyaknya pilihan makanan berbasis tumbuhan yang enak dan mudah diakses, nggak ada salahnya mulai coba sedikit demi sedikit.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: