HONDA

Kejari Seluma Fasilitasi Posyandu untuk Dukung Penurunan Stunting

Kejari Seluma Fasilitasi Posyandu untuk Dukung Penurunan Stunting

Kajari Seluma, Dr. Eka Nugraha, SH., MH., menegaskan --Dok/KORANRBID

BACA JUGA:Program Swasembada Pangan di Bengkulu Selatan Alami Kendala, Kekeringan dan Alih Fungsi Lahan Jadi Tantangan

BACA JUGA:Polres Mukomuko Kunjungi Dapur MBG, Awak Media Dilarang Ambil Gambar, Ini Alasannya

“Kami sudah menyiapkan ruangan khusus di kantor Kejari. Setiap tanggal 18, Posyandu akan dipindahkan ke sini agar pelayanan lebih nyaman,” sampainya.

Inisiatif ini mendapat apresiasi dari Wakil Bupati Seluma sekaligus Ketua Tim Percepatan Penurunan Stunting Seluma, Drs. Gustianto. 

Ia menyebut program ini sebagai yang pertama di Provinsi Bengkulu dan berharap dapat menjadi contoh bagi instansi lainnya.

“Ini adalah langkah pertama di Bengkulu, dan semoga instansi lain dapat mengikuti,” ujar Gustianto.

Dengan adanya program ini, diharapkan angka stunting di Kabupaten Seluma dapat ditekan secara signifikan melalui kerja sama berbagai pihak.

 

 

Berita ini sudah tayang di KORANRB.ID dengan judul:

Dukung Penurunan Stunting, Kejari Seluma Sediakan Fasilitas Pelayanan Posyandu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: