HONDA

Buah yang Sebaiknya Dihindari Saat Berbuka Puasa, Mencegah Gangguan Pencernaan

Buah yang Sebaiknya Dihindari Saat Berbuka Puasa, Mencegah Gangguan Pencernaan

Buah yang Sebaiknya Dihindari Saat Berbuka Puasa, Mencegah Gangguan Pencernaan --freepik.com

RAKYATBENGKULU.COM - Berbuka puasa merupakan momen yang dinantikan setelah menahan lapar dan haus selama berjam-jam.

Dalam tradisi Islam, berbuka dianjurkan dengan makanan yang manis dan mudah dicerna.

Seperti kurma, untuk memulihkan energi dengan cepat.

Meskipun buah dikenal sebagai makanan sehat yang kaya akan vitamin, mineral, dan serat, tidak semua jenis buah cocok dikonsumsi saat berbuka puasa.

Beberapa buah justru dapat menimbulkan gangguan pencernaan atau menyebabkan lonjakan gula darah yang tidak sehat.

Berikut beberapa jenis buah yang sebaiknya dihindari saat berbuka puasa.

BACA JUGA:Cara Mengatur Asupan Air Putih Selama Berpuasa Agar Terhidrasi Dengan Baik, Ikuti Tipsnya

BACA JUGA:Segar! Buka Puasa dengan Minum Air Kelapa Muda, Begini Manfaatnya

1. Buah yang Terlalu Asam

Buah-buahan yang memiliki rasa asam seperti jeruk, lemon, nanas, dan kiwi sebaiknya dihindari saat berbuka puasa.

Kandungan asam yang tinggi dalam buah-buahan ini dapat merangsang produksi asam lambung.

Setelah berpuasa seharian, lambung dalam kondisi kosong dan menjadi lebih sensitif.

Mengonsumsi buah asam saat berbuka berisiko menyebabkan perut kembung, mulas, atau rasa tidak nyaman di lambung.

Jika memiliki riwayat maag atau gangguan pencernaan, menghindari buah asam menjadi langkah bijak menjaga kesehatan selama bulan puasa.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: