HONDA

Berbahan Alami: 5 Resep Minuman untuk Bantu Menurunkan Kolesterol Saat Puasa

Berbahan Alami: 5 Resep Minuman untuk Bantu Menurunkan Kolesterol Saat Puasa

Berbahan Alami: 5 Resep Minuman untuk Bantu Menurunkan Kolesterol Saat Puasa--freepik.com

RAKYATBENGKULU.COM - Puasa memiliki banyak manfaat kesehatan, termasuk membantu mengontrol kadar kolesterol dalam tubuh.

Namun, pola makan yang kurang tepat saat sahur dan berbuka bisa menyebabkan kadar kolesterol tetap tinggi.

Untuk mengimbanginya, konsumsi minuman berbahan alami efektif dalam menurunkan kolesterol secara alami selama bulan Ramadan.

Beberapa bahan alami seperti lemon, jahe, kunyit, dan kayu manis dikenal memiliki efek positif terhadap kolesterol.

Berikut beberapa resep minuman sehat yang bisa Anda coba selama puasa.

BACA JUGA:Buka Puasa Bareng Astra Motor Bengkulu, Sinergi dengan Media Semakin Erat

BACA JUGA:Dampak Positif Puasa untuk Kesehatan Mental, Menyegarkan Pikiran dan Jiwa

1. Wedang Jahe Kayu Manis

Jahe dan kayu manis dikenal memiliki sifat anti-inflamasi dan mampu menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL).

Minuman ini cocok dikonsumsi hangat saat sahur atau setelah berbuka.

Bahan:

1 ruas jahe (geprek)

1 batang kayu manis

300 ml air

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: