BANNER KPU
HONDA

Jaga Kesehatan Jantung dengan Buah Rambutan, Ini 6 Manfaat Lainnya untuk Tubuh

Jaga Kesehatan Jantung dengan Buah Rambutan, Ini 6 Manfaat Lainnya untuk Tubuh

Jaga Kesehatan Jantung dengan Buah Rambutan, Ini 6 Manfaat Lainnya untuk Tubuh--Instagram.com/ kebunbuahkita

Sejumlah penelitian juga telah mengungkapkan bahwa buah rambutan atau ekstrak buah ini juga memiliki sifat anti kanker yang dapat mencegah terjadinya beberapa jenis kanker seperti kanker kulit dan kanker usus besar.

3. Memperkuat daya tahan tubuh

Buah rambutan juga termasuk salah satu sumber vitamin C yang sangat baik, selain itu buah rambutan ini juga mengandung vitamin A dan antioksidan dimana kandungan tersebut akan menjadikan buah rambutan ini sangat bermanfaat untuk meningkatkan daya tahan tubuh.

Dengan daya tahan tubuh yang lebih kuat, maka tubuh Anda bisa melawan kuman dan juga virus yang akan menyebabkan penyakit. Hal ini sangat baik untuk membuat Anda tidak mudah jatuh sakit.

4. Membantu penurunan berat badan

Asupan sayuran dan buah-buahan termasuk juga pada buah rambutan, tentu bisa membuat Anda akan merasa kenyang lebih lama sehingga bisa menurunkan nafsu makan Anda. Hal ini sangatlah baik untuk membantu menurunkan berat badan yang berlebihan.

BACA JUGA:6 Manfaat Kulit Manggis untuk Kesehatan Tubuh, Diantaranya Obati Peradangan Hingga Mengencangkan Kulit

Selain mengonsumsi sayur dan buah, supaya Anda bisa menurunkan berat badan Anda pun dianjurkan untuk menerapkan pola hidup yang sehat.

Tidak mengabaikan sarapan, demi mendapatkan cairan yang cukup maka makan di dalam porsi yang kecil namun sering serta dengan rutin berolahraga.

5. Melancarkan sistem cerna

Buah rambutan adalah salah satu jenis buah yang juga mengandung cukup banyak serat, dimana kandungan serat ini sangat baik untuk melancarkan pencernaan dan proses pengeluaran tinja pada saat BAB.

Dengan cara mencukupi asupan serat dari buah rambutan atau buah dan sayuran lainnya, maka Anda akan terhindar dari kondisi sembelit atau konstipasi.

6. Menjaga kesehatan tulang

Seiring dengan bertambahnya usia, maka kesehatan dan kekuatan tulang akan terus menurun. Namun, hal tersebut dapat dicegah bila Anda rutin mengonsumsi makanan yang tinggi kalsium dan juga kalium.

BACA JUGA:5 Manfaat Kecubung untuk Kesehatan, Salah Satunya Dapat Mencegah Gejala Rabies

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: