5 Cara Mengolah Kacang Tanah Bagi Penderita Kolesterol, Tetap Bisa Makan Enak
Tetap bisa makan enak, ini 5 cara mengolah kacang tanah bagi penderita kolesterol.--freepik
Kacang tanah yang dikonsumsi memberikan dampak bagi kesehatan jika dalam porsi yang sesuai dan tidak berlebihan.
Dan ukuran porsi yang direkomendasikan adalah sekitar setengah cangkir kacang tanah setiap harinya.
BACA JUGA:3 Resep Nugget Praktis dan Ekonomis Ala Rumahan Cocok untuk Lauk Anak
Penting untuk selalu di ingat, berkonsultasilah dengan dokter atau ahli gizi sebelum mengubah diet, terutama jika memiliki kondisi kesehatan tertentu.
Dengan menambahkan kacang tanah dalam cara yang tepat dapat menjadi tambahan yang bermanfaat untuk rencana makan sehat penderita kolesterol.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: