BANNER KPU
HONDA

Anti Loyo, Beberapa Makanan Berikut Penambah Tenaga untuk Lansia

Anti Loyo, Beberapa Makanan Berikut Penambah Tenaga untuk Lansia

Beberapa makanan berikut penambah tenaga untuk lansia dijamin anti loyo.--Bing.com/Hendri/Rakyatbengkulu.com

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Memasuki umur 50 tahunan tenaga akan turun secara signifikan.

Karena itu perlu makanan penambah tenaga bagi mereka yang umur 50 tahun ke atas.

Terdapat banyak variabel yang mempengaruhi tingkat energi seperti kebiasaan tidur, rutinitas, aktivitas fisik, penyakit, dan juga stres. 

Sedangkan untuk mereka yang masuk usia 50, energi turun drastis.

BACA JUGA:5 Bahaya Mengonsumsi Daging Merah Secara Berlebihan Bagi Lansia, Salah Satunya Berisiko Penyakit Jantung

BACA JUGA:8 Jenis Makanan yang Sebaiknya Dihindari Lansia, Bisa Memicu Penyakit

Adapun hal ini disebabkan menopause, penurunan waktu deep sleep, penyakit kronis, dan juga kurang gerak.

Memasuki umur 50 tahunan berarti perlu ada perubahan terhadap pola makan.

Dengan mempertimbangkan untuk menambah deret makanan seperti berikut agar mendapat energi lebih baik.

Terdapat beberapa makanan penambah tenaga untuk Lansia yang dirangkum rakyatbengkulu.com dari berbagai sumber antara lain:

BACA JUGA:Pahami 9 Tips Berpuasa Sehat dan Aman Bagi Lansia, Hindari Kafein

BACA JUGA:Tetap Bugar dan Sehat, Ini Rekomendasi 5 Jenis Olahraga Tepat untuk Lansia, Sesuaikan dengan Kondisi Fisik

1. Biskuit gandum utuh

Yang pertama ada Biskuit gandum utuh, sebenarnya biji-bijian ini ada di sekitar kita dan sering dikonsumsi. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: